Jumat, 14 Desember 2012

Bingung Ngasih Judul Apa


Seperti biasa, dan gue yang emang biasa-biasa aja ini akan menulis. Menulis, sebenarnya gue sama sekali gak suka menulis, tapi justru karena gue gak suka nulis saya mencoba untuk menulis. Pada hakikatnya (ceileh), menyelami sesuatu yang gak kita suka itu adalah kegiatan yang salah, karena apapun itu, kalo kita gak menyukainya kita akan melakukannya hanya sebatas kemampuan kita.